Kamis, 25 Juni 2009

PENGARUH PRODUK DAN PROMOSI WISATA TERHADAP KUNJUNGAN WISATAWAN DAN PAD BIDANG KEPARIWISATAAN DI KOTA BANDAR LAMPUNG (Studi Kasus Dinas Pariwisata da

logo-unila-keren-kecil

http://digilib.unila.ac.id/go.php?id=laptunilapp-gdl-s2-2006-fitriawaty-466



Oleh: Fitria Waty
S2 - Magister Management
Dibuat: 2006-11-20 , dengan 1 file(s).

Keywords: PROMOSI WISATA
Subject: PARIWISATA, INDUSTRI
Call Number: 338.4 Wat p C.1

ABSTRAK

Kegiatan pariwisata mencakup proses pertukaran antara pembeli dan penjual dimana kekuatan pasar dengan sendirinya akan sangat
menentukan proses tersebut. Namun demikian bagi pihak swasta, bila tanpa dukungan pemerintah mungkin akan mengalami kegagalan karena
adanya berbagai faktor ekstemal yang dapat merugikan dari pelaksanaan kegiatan dimaksud. Oleh karena itu seringkali masih diperlukan campur tangan pemerintah untuk memperbaiki pasar dan menjamin bahwa pasar akan secara cermat dan penuh mampu menanggapi keinginan konsumen,
untuk itu pembangunan pariwisata memeriukan dukungan kebijakan dan pemerintah secara tepat yang mampu menjadi pijakkan dan panduan bagi
tindakan strategik di masa mendatang. Hal ini penting bagi pembangunan pariwisata yang berkelanjutan.

Kerjasama di bidang panwisata yang paling mendasar berkaitan dengan kebijaksanaan pariwisata mengenai perimbangan produk wisata yang akan dikembangkan sebab berpengaruh terhadap penenmaan suatu daerah, serta biaya untuk promosi dan pembangunan yang didanai sektor
publik. Selain dapat mengembangkan potensi dan aset wisata dan budaya pengembangan panwisata dan kebudayaan pada akhimya akan memberikan dampak positif terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD).

Untuk itu Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bandar Lampung sebagai salah satu unit organisasi pemerintah yang bertanggung jawab di
bidang kepariwisataan dan kebudayaan, laksanakan program-program sektor pariwisata di Kota Bandar Lampung.

Dalam rangka memperkenalkan potensi pariwisata yang dimiliki Kota Bandar Lampung dilakukan upaya-upaya pemasaran baik dalam skala
lokal, regional, nasional maupun internasional yang pelaksanaannya mengikutsertakan unsur swasta dan asosiasi pariwisata. Peningkatan
Fitria Waty penyediaan bahan promosi dibuat dalam bentuk brosur, leaflet, booklet
dan elektronik (VCD).

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari:(1) Produk dan promosi wisata Kota Bandar Lampung terhadap kunjungan wisatawan di
Kota Bandar Lampung (2) Jumlah kunjungan wisatawan Kota Bandar Lampung terhadap PAD Bidang Kepariwisataan di Kota Bandar Lampung,
(3) Besaran pengaruh produk dan promosi wisata Kota Bandar Lampung terhadap kunjungan wisatawan dan PAD Bidang Kepariwisataan di Kota Bandar Lampung.

Penulis melakukan pembatasan objek dan ruang Iingkup penelitian sebagai berikut: (1)Penelitian dilakukan dengan menggunakan alat
statistik Regresi Linier Berganda untuk melihat hubungan variabel terikat dan variabel babas, (2) Dalam melakukan penelitian ini, penulis hanya melakukan riset mengenai pengaruh produk dan promosi wisata yang dilaksanakan oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bandar
Lampung terhadap kunjunagn wisatawan dan PAD Melalui Bidang Kepariwisataan, (3) Objek penelitian yaitu Investor di bidang pariwisata
Kota Bandar Lampung yang menjadi objek pembayar pajak dan retribusi di bidang kepariwisataari.

Berdasarkan hash pembahasan, maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang dirumuskan sebelumnya diduga ada pengaruh yang nyata dari
Produk dan Promosi wisata sebagai variabel babas terhadap kunjungan wisatawan di Kota Bandar Lampung dan diduga ada pengaruh nyata
antara jumlah kunjungan wisatawan terhadap PAD Bidang Kepariwisataan sebagai variabel terikat dapat diterima. Hal ini didasarkan pada
pertimbangan berikut ini: Berdasarkan uji F untuk mengetahui apakah secara keseluruhan variabel babas mempengaruhi kunjungan wisatawan
di Kota Bandar Lampung, temyata secara statistik nilai F-hitung (12,1517) lebih besar dibandingkan dengan nilai F-tabel yaitu 4,46. Besamya pengaruh seluruh variabel babas ditunjukan oleh nilai koefisien determinasi R2 sebesar 0,7764. Besamya pengaruh variabel babas biaya promosi terhadap kunjungan wisatawan di Kota Bandar Lampung terlihat dari elastisitas sebesar – 0,13. Berdasarkan hasil uji t untuk pengaruh secara tidak langsung antara kunjungan wisata terhadap PAD Kota Bandar Lampung diperoleh nilai t-hitung -1,727 angka ini dibandingkan dengan t-tabel -1,329 temyata secara statistik PAD sektor pariwisata di
Kota Bandar Lampung secara tidak langsung dipengaruhi oleh variabel babas jumlah kunjungan wisatawan pada tingkat signifikansi alpha
sepuluh persen atau pada tingkat kepercayaan 90% dengan derajat kebebasan sebesar tujuh, dengan besaran nilai elastisitas kunjungan
wisatawan sebesar -0,609.

Translation:
ABSTRACT

Tourism program is consist of exchange process between buyer and seller, where the power of market can do itself. By the way for corporate, if there is not join from government may be can unsuccesful because there
is many external factor. Because of government is very important to join the market and give assurance, so the other side market can satisfied consumer. For the future, government must develop tourism program. It is
important to develop tourism program sustainable.

Product and cost of tour promotion can influence the tourist and tourism
revenue in Bandar Lampung, after that there are budgeting for promotion cost dan development program. Tour asset and the cultur for the end can give positive influence to the tourist and tourism revenue in Bandar Lampung. For that, Tourism Service in Bandar Lampung have
responsibility in tourism program and cultur to do every thing for that program.

Promote tourism program in Bandar Lampung, to make measures for marketing from local, regional, national and international. Bandar
Lampung make work together with corporate and tour association to many type: brochure, leaflet, booklet dan electrical (VCD).
The object of this research for to know influence from: (1) Product and cost
of tour promotion to the tourist in Bandar Lampung (2) The tourist and tourism revenue in Bandar Lampung, (3) Influence of product and cost of tour promotion to the tourist and tourism revenue in Bandar Lampung.

Writer have to restrict for the object and this research: (1) The research to use tatistict tool of double line regress to make contact with two variable,
(2) Influence of product and tour promotion to the tourist and tourism
revenue in Bandar Lampung.
Fitria Waty
Base on the result of discussion, the conslusion that hypothesis from
Influence of Product And Cost Of Tour Promotion To The Tourist And
Tourism Revenue In Bandar Lampung can receive. F test for to know the
global free variable influence tourist in Bandar Lampung, F test 12,1517
bigger than F table 4,46. The influence global free variable nilai coefficient
determination R2 0,7764. Influence free variable of cost promotion from
tourist in Kota Bandar Lampung from elasticity – 0,13. t test for influence
undirectly between Tourist And Tourism Revenue In Bandar Lampung t
test -1,727 and t -table -1,329 with tourism elasticity -0,609.

Hubungi kami:
DL Name: Lampung University Library
PublisherID: LAPTUNILAPP
Organization: Lampung University
Contact: Perpustakaan Universitas Lampung
Address: Jl.Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No. 1
City: Bandar Lampung
Region: Lampung
Country: Indonesia
Phone: 62-721-706352
Fax: 62-721-706351
Admin Email: dedi[at]unila.ac.id
CKO Email: library[at]unila.ac.id